Seni, Cinta dan Peradaban
Suatu ketika filsuf dan Sastrawan besar Jerman Goethe (1749-1832) pernah mengatakan “Hidup ini terlalu singkat untuk sekadar menikmati seni.” Ucapan Goethe tersebut mungkin terkesan hiperbolik dan bombastis, tapi jika kita memahami secara filosofis, sesungguhnya ucapan itu benar adanya.
Read More