Agenda 

DKTS Gelar Festival Budaya Sepekan

Tangerang Selatan (litera.co.id)- Dewan Kesenian Tangerang Selatan (DKTS) menggelar festival budaya selama sepekan. Acara yang dihelat untuk memeriahkan bulan suci Ramadhan juga beberapa hari besar yang jatuh pada bulan Mei ini akan berlangsung pada 20-27 Mei. Ada beberapa item acara yang akan berlangsung di beberapa tempat di Tangerang Selatan ini.

Read More
puisi 

Puisi-puisi Anna Zakiah Derajat

Anna Zakiah Derajat, lahir di Bogor 02 Februari 1997, Jawa Barat. Mahasiswa Adab dan Ilmu Budaya UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta dan bergiat di Teater Eska. Menulis puisi, cerpen, dan essay. Domisili Sapen Yogyakarta. Beberapa kali telah menjuarai lomba menulis puisi. Kontributor penulis Nasional di FAM-Indonesia. Kontributor Penulis Puisi Bersama UIN SUKA Fakultas Adab dan Ilmu Budaya, Buku Antologi Pertama berjudul Anzilny. pernah diterbitkan di Jangkar Nusantara.

Read More
Agenda 

Penulisan Puisi Bersama BRANTAS (Beduk Ramadhan dan Takbir Syawal)

Mojokerto (litera.co.id)- Datangnya bulan Ramadhan dan Syawal tahun ini layak kiranya kita sambut dengan suka cita menulis puisi bersama. Indahnya bulan pengampunan serta kembalinya diri kita pada kondisi yang fitrah menarik kiranya untuk diabadikan dalam puisi-puisi mengetuk jiwa. Terlebih apabila puisi-puisi tersebut mengabadikan pula pernak-pernik ibadah, tradisi, dan atau adat kebiasaan di lingkungan terkecil kita di bulan Ramadhan dan Syawal.

Read More
Berita 

Sastrawan Gelar Diskusi “Steemit dan Sastra”

JAKARTA (Litera.co.id) – Para pegiat sastra yang tergabung dalam Komunitas Steemit Indonesia (KSI) Chapter Jakarta bersama Komunitas Steemit Budaya mengadakan diskusi bertema “Sastra dan Steemit” di Pamulang, Tangerang, Selatan, Sabtu, 5 Mei 2018 pukul 16.00-18.00. Acara digelar di Kafe Roti Bakar 88, Pertokoan Pamulang Permai I Blok SH 6 No. 2, sebarang Universitas Pamulang (Pamulang). 

Read More
puisi 

Puisi-puisi Deden Hardi

Deden Hardi, sering dipanggil Den Hard, lahir di Bandung pada 1983. Senang menulis puisi, prosa, dan Esai. Menyelesaikan pendidikan pada Universitas Pasundan jurusan Hubungan Internasional. Tulisannya pernah disiarkan di beberapa media dengan nama D. Hardi. Kini tinggal dan tetap aktif menulis di Bojongsoang, Bandung.

Read More
Berita PERISTIWA 

Peraih Penghargaan Litera akan Diumumkan 26 Mei 2018

Tangerang Selatan (Litera) – Nama-nama peraih Penghargaan Sastra Litera 2018 akan diumumkan pada Sabtu 26 Mei 2018 dalam acara Tadarus Puisi di Griya Litera, Jl. Alamanda Mas No. 11, Pamulang, Tangerang Selatan. “Hadiah bagi para pemenang, berupa trofi dan uang tunai, akan diserahkan pada puncak acara HUT Portal Sastra Litera, Sabtu, 28 Juli 2018,” kata Ahmadun Yosi Herfanda, pemimpin redaksi portal sastra tersebut, seusai rapat Panitia di Kafe Roti Bakar 88 Pamulang, Kamis malam (26/4).

Read More
Agenda 

Kenang Chairil di Payakumbuh

Payakumbuh (litera.co.id)- Beberapa komunitas sastra di Payakumbuh, Sumatra Barat akan menggelar acara sastra bertajuk “Kenang Chairil”. Acara ini digelar memang untuk memeringati tanggal wafatnya sasrawan besar Indonesia yang dijuluki si “Binatang jalang” tersebut. Acara ini akan menyajikan beragam tak hanya pembacaan puisi tetapi juga peluncuran buku, dramatisasi puisi, dan diskusi.

Read More