Agenda 

Diskusi Publik: “Genosida Kebudayaan”

JAKARTA (Litera.co.id) – Pusat Kesenian Jakarta Taman Ismail Marzuki yang akrab disebut Taman Ismail Marzuki merupakan sebuah pusat kesenian dan kebudayaan. Taman Ismail Marzuki (TIM) telah menjadi ruang ekspresi para seniman menyajikan karya-karya inovatifnya, tidak hanya seniman Jakarta tapi juga seniman-seniman dari daerah. Revitalisasi TIM yang tengah berlangsung telah menimbulkan pro dan kontra.

Read More
Agenda 

Pringsewu Memanggil Melalui Puisi

LAMPUNG (Liter.co.id) – Pringsewu adalah salah satu kabupaten di Provinsi Lampung, Indonesia. Kabupaten ini disahkan menjadi kabupaten dalam Rapat Paripurna DPR tanggal 29 Oktober 2008, sebagai pemekaran dari Kabupaten Tanggamus. Kabupaten ini Terletak 37 kilometer sebelah barat Bandar Lampung, ibu kota Provinsi Lampung.

Read More
Agenda 

Undangan Menulis Damiri Mahmud Dalam Puisi

MEDAN (Litera.co.id) – Komunitas Sastra Masyarakat Binjai (KOSAMBI) akan menerbitkan buku antologi puisi tentang Damiri Mahmud, dalam rangka mengenang sastrawan senior yang telah meninggal dunia pada 30 Desember 2019 lalu. Setelah penerbitan, direncanakan akan dilaksanakan acara sastra mengenang Damiri Mahmud sekaligus prosesi peluncuran buku antologi puisi ini.

Read More
Agenda 

Diskusi Buku Penyair LK Ara

JAKARTA (Litera.co.id) – Peluncuran dan diskusi buku penyair LK Ara akan digelar di PDS HB Jassin, Taman Ismail Marzuki, Jalan Cikini Raya No. 73, Jakarta Pusat, pada tanggal 11 Januari 2020, pukul 14.00 WIB. Diskusi buku ini menghadirkan dua pembicara, yakni Narudin Pituin dan LK Ara.

Read More